Artikel Penting | Catatan Pengalaman | Tulisan Bebas - Melihat sebuah foto diabadikan dalam satu kali kesempatan saja, mungkin menjadi keistimewaan tersendiri. Kadang suatu moment tidak bisa terulang lagi dan bagi mereka yang cermat mengambil keputusan akan memiliki kepuasan tersendiri, apabila mendapatkan timing dan proporsi sudut pandang yang tepat. Satu gambar dapat melukiskan beribu macam emosi. Emosi yang membaur dalam dimensi ruang dan waktu, memvisualisasikan kejadian dan memberi arti suatu momen statis tersebut. Mungkin waktu terasa begitu cepat ketika kita sendiri yang ada dalam momen kejadian tersebut..tapi semua akan terlihat lambat seolah melihat tayangan yang diputar dalam mode slow motion di media 2 dimensi ini. Gambar yang "bercerita", itulah makna dari sebuah Fotografi. Enjoy this gallery!
|
Berlindung dari Bentrokan, karya Maman Sukirman untuk kategori manusia dalam berita. | View in High Pixel |
|
Dihalangi Polisi. Foto terbaik tahun ini, oleh Fransiskus Simbolon dari Harian Kontan. | View in High Pixel |
|
Memanen Jagung yang Tersisa. Kategori kehidupan sehari-hari karya Fransiskus Simbolon dari Harian Kontan. | View in High Pixel |
|
Nasib Malang Harimau Pincang. Karya FB Anggoro dari Antara, pemenang penghargaan khusus. | View in High Pixel |
|
Palm Oil vs Wild Sumatran Elephant. Sutanta Aditya, AFP, pemenang kategori environtment. | View in High Pixel |
|
Buruh Pelabuhan. Foto terbaik kategori berita umum, oleh Yusuf Ahmad dari Reuters. | View in High Pixel |
|
Fanatisme Suporter Bola Indonesia. Pemenang kategori olahraga oleh Heru Sri Kumoro, Kompas. | View in High Pixel |
|
Festival Lima Gunung, foto terbaik kategori seni dan hiburan karya Raditya Mahendra Yasa, fotografer Kompas. | View in High Pixel |
|
Korban Erupsi Merapi, kategori spot news oleh fotografer Media Indonesia Susanto. | View in High Pixel |
Keyword: Artikel Penting | Catatan Pengalaman | Tulisan Bebas
Sumber: http://id.berita.yahoo.com/foto (Copyrighted 2011, Yahoo)
Judul Artikel: Foto terbaik Anugerah Pewarta Foto Indonesia 2011
Link URL : http://debrianruhut.blogspot.com/2011/07/foto-terbaik-anugerah-pewarta-foto.html
Jangan lupa untuk membagikan artikel Foto terbaik Anugerah Pewarta Foto Indonesia 2011 ini jika bermanfaat bagi sobat.
|
Debrian Ruhut says:
Indonesian blogger, ten-fingers typist, pepsi hater, mommy cuisine lover, dog lover, and thank GOD a cum-lauder too :P ▬ You may share the article but don't forget to write the source link. No plagiarism please. |
|
|
|
Sudah gabung dengan sumber dollar berikut ini?
Posting Komentar